MONITORING EFEK SAMPING HEPATOTOKSISITAS OBAT ANTITUBERKULOSIS DI RS X YOGYAKARTA

Dias Ananda Sulistya, Dyah Aryani Perwitasari

Sari


Hepatotoksisitas adalah kejadian di mana sel-sel di dalam hati mengalami kerusakan yang diakibatkan oleh senyawa bersifat toksik. Pemakaian obat anti tuberkulosis menjadi salah satu penyebab tersering kejadian hepatotoksisitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya efek samping hepatotoksisitas akibat pemakaian OAT pada pasien tuberkulosis di RS X Yogyakarta pada tahun 2021. Metode penelitian yaitu deskriptif observasional dengan mengukur parameter laboratorium SGOT, SGPT, bilirubin total, dan hemoglobin pada bulan ke 2, 4, dan 6 pengobatan. Subyek adalah pasien tuberkulosis yang menggunakan obat antituberkulosis kriteria 1. Analisis data demografi dan kejadian hepatotoksisitas dilakukan dengan analisis univariat yang disajikan dalam tabel distribusi frekuensi dan diagram menggunakan Microsoft Excel 2016. Hasil penelitian pada 11 pasien tuberkulosis menunjukkan nilai rata-rata SGOT bulan ke 2, 4, dan 6 sebesar 28,88±10,27 U/L, 21,9±4,58 U/L, dan 32,7±41,90 U/L. Nilai rata-rata SGPT bulan ke 2, 4, dan 6 sebesar 20,75±13,37 U/L, 13±5,23 U/L, dan 28,60±56,09 U/L. Kadar rata-rata bilirubin total bulan ke-2, 4, dan 6 diperoleh 0,6±0,18 mg/dL, 0,8±0,35 mg/dL, dan 0,9±0,43 mg/dL. Sedangkan rata-rata nilai hemoglobin bulan ke 2, 4, dan 6 sebesar 13,2±1,56 gr%, 14,08±1,35 gr%, dan 13,67±1,39 gr%. Kesimpulan yang dapat diambil adalah tidak terjadi kenaikan kadar SGOT, SGPT dan bilirubin total serta tidak terjadi penurunan kadar hemoglobin pada tiap bulan pengobatan tuberkulosis.

Kata Kunci


Darah, Hepatotoksisitas, Obat anti tuberkulosis

Teks Lengkap:

PDF (English)

Referensi


Abbas, A. 2017. Monitoring Efek Samping Obat Anti-Tuberkulosis (OAT) Pada Pengobatan Tahap Intensif Penderita TB Paru Di Kota Makassar. Journal of Agromedicine and Medical Sciences, 3(1): 19–24.

Agrawal, S., Dhiman, R. K., & Limdi, J. K. 2016. Evaluation of abnormal liver function tests. Postgraduate Medical Journal, 92(1086): 223–234.

Aminah, S. 2013. Perbedaan Kadar SGOT , SGPT , Ureum , dan Kreatinin Pada Penderita TB Paru Setelah Enam Bulan Pengobatan Different Levels SGOT , SGPT , urea , and creatinine Pulmonary TB In Six Months After Treatment. Perbedaan Kadar SGOT, SGPT, Ureum, Dan Kreatinin Pada Penderita TB Paru Setelah Enam Bulan Pengobatan, 2(1): 260–269.

Bonita, Cahyo, K., & Riyant, E. 2018. Hubungan Usia Dan Persepsi Kerentanan Dengan Perilaku Proteksi Penularan Tb Pada Anak Di Lima Wilayah Kerja Puskesmas Kota Semarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6: 151–155.

Chen, S. C. C., Yeh, J. J., Chang, M. H., Liao, Y. K., Hsiao, L. C., Neoh, C. A., Tok, T. S., & Wang, J. Der. 2010. Gender difference of alanine aminotransferase elevation may be associated with higher hemoglobin levels among male adolescents. PLoS ONE, 5(10): 6–11.

Clarasanti, I., Wongkar, M. C. P., & Waleleng, B. J. 2016. Gambaran enzim transaminase pada pasien tuberkulosis paru yang diterapi dengan obat-obat anti tuberkulosis di RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. E-CliniC, 4(1): 1–6.

Firdayanti, Fusvita, A., & Umar, A. 2019. Gambaran Kadar Bilirubin Total pada Penderita Tuberkulosis Paru dengan Terapi Obat Anti Tuberkulosis (Oat) di Puskesmas Poasia Kota Kendari. Jurnal Kesehatan Vokasional, 4(3): 118.

Juliarta, I. G., Mulyantari, N. K., & I wayan Putu Sutirta Yasa. 2018. Gambaran Hepatotoksisitas ( ALT / AST ) Penggunaan Obat AntiTuberkulosis Lini Pertama Dalam Pengobatan Pasien Tuberkulosis Paru Rawat Inap Di RSUP Sanglah Denpasar Tahun 2014. E_Jurnal Medika, 7(10).

Kassa, E., Enawgaw, B., Gelaw, A., & Gelaw, B. 2016. Effect of anti-tuberkulosis drugs on hematological profiles of tuberkulosis patients attending at University of Gondar Hospital, Northwest Ethiopia. BMC Hematology, 16(1): 1–11.

Kemenkes RI. 2018. Infodatin Tuberkulosis. Kementerian Kesehatan RI. Kementerian Kesehatan RI. Jakarta.

Kesenogile, B., Godman, B., & Rwegerera, G. M. 2020. Alanine transaminase and hemoglobin appear to predict the occurrence of antituberkulosis medication hepatotoxicity; findings and implications in Botswana.

Kim, J. H., Nam, W. S., Kim, S. J., Kwon, O. K., Seung, E. J., Jo, J. J., Shresha, R., Lee, T. H., Jeon, T. W., Ki, S. H., Lee, H. S., & Lee, S. 2017. Mechanism investigation of rifampicin-induced liver injury using comparative toxicoproteomics in mice. International Journal of Molecular Sciences, 18(7).

Makay Faleriano, Rambert, G. I., & Wowor, M. F. 2016. Gambaran bilirubin dan urobilinogen urin pada pasien tuberkulosis paru dewasa di RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. 4: 0–5.

Mirlohi, M.-S., Ekrami, A., Shirali, S., Ghobeishavi, M., & Pourmotahari, F. 2016. Hematological and liver toxicity of anti-tuberkulosis drugs. Electronic Physician, 8(9): 3005–3010.

Mohan, N., Kumar, J., Chakrawarty, A., & Ranjan, P. 2015. Comprehensive review of anti-tubercular treatment induced liver injury. International Journal of Basic and Clinical Pharmacology, 4(3): 397–403.

Molla, N. H., Kathak, R. R., Sumon, A. H., & Barman, Z. 2021. Assessment of the relationship between serum uric acid levels and liver enzymes activity in Bangladeshi adults. Scientific Reports, 1– 9.

Nhamoyebonde, S., & Leslie, A. 2014. Biological differences between the sexes and susceptibility to tuberkulosis. Journal of Infectious Diseases, 209(SUPPL. 3).

Rahayu, E. S., Sukeksi, A., & Nuroini, F. 2017. Hubungan Kadar SGOT-SGPT Pada Pasien TB Pengobatan Fase Awal Di Puskesmas Pati. Repository Unimus, 1–6.

Rifai, A., Herlianto, B., Mustika, S., Pratomo, B., & Supriono, S. 2015. Insiden dan Gambaran Klinis Hepatitis Akibat Obat Anti Tuberkulosis di Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Saiful Anwar Malang. Jurnal Kedokteran Brawijaya, 28(3): 238–241.

Sarkar, S., & Ganguly, A. 2016. Current Overview of Anti-Tuberkulosis Drugs: Metabolism and Toxicities. Mycobacterial Diseases, 6(2): 1–6.

Satyaraddi, A., Velpandian, T., Sharma, S. K., Vishnubhatla, S., Sharma, A., Sirohiwal, A., Makharia, G. K., Sinha, S., Biswas, A., & Singh, S. 2014. Correlation of plasma anti-tuberkulosis drug levels with subsequentdevelopment of hepatotoxicity. International Journal of Tuberkulosis and Lung Disease, 18(2): 188–195.

Shih, T. Y., Pai, C. Y., Yang, P., Chang, W. L., Wang, N. C., & Hu, O. Y. P. 2013. A novel mechanism underlies the hepatotoxicity of pyrazinamide. In Antimicrobial Agents and Chemotherapy. 57(4): 1685–1690.

Soedarsono, Mandayani, S., Prayuni, K., & Yuliwulandari, R. 2018. The Risk Factors for Drug Induced Hepatitis in Pulmonary Tuberkulosis Patients in Dr. Soetomo Hospital. Indonesian Journal of Tropical and Infectious Disease, 7(3): 73–79.

Wahyudi, A. D., & Soedarsono. 2015. Farmakogenomik Hepatotoksisitas Obat Anti Tuberkulosis. Jurnal Respirasi, 1(3): 103--108.

Wang, J. Y., Tsai, C. H., Lee, Y. L., Lee, L. N., Hsu, C. L., Chang, H. C., Chen, J. M., Hsu, C. A., Yu, C. J., & Yang, P. C. 2015. Gender-Dimorphic Impact of PXR Genotype and Haplotype on Hepatotoxicity During Antituberkulosis Treatment. Medicine, 94(24): e982.

Wang, Y., Xiang, X., Huang, W.-W., Sandford, A. J., Wu, S.-Q., Zhang, M.-M., Wang, M.- G., Chen, G., & He, J.-Q. 2019. Association of PXR and CAR Polymorphisms and Antituberkulosis Drug-Induced Hepatotoxicity. Scientific Reports, 9(1): 2217.

WHO. 2020. Global Tuberkulosis Report. https://www.who.int/teams/global- tuberkulosis-programme/tb-reports/global- tuberkulosis-report-2020

Yuliwulandari, R., Susilowati, R. W., Wicaksono, B. D., Viyati, K., Prayuni, K., Razari, I., Kristin, E., Syafrizal, Subagyo, Sri Diana, E., Setiawati, S., Ariyani, A., Mahasirimongkol, S., Yanai, H., Mushiroda, T., & Tokunaga, K. 2016. NAT2 variants are associated with drug- induced liver injury caused by anti- tuberkulosis drugs in Indonesian patients with tuberkulosis. Journal of Human Genetics, 61(6): 533–537.

Yunita, C., & Dewi, N. U. 2019. Studi Analisis Kadar Bilirubin Terhadap Lama Waktu Konsumsi Obat Anti Tuberkulosis (Oat) Pada Penderita Tuberkulosis Paru. Jurnal Media Analis Kesehatan, 10(1): 1.




DOI: http://dx.doi.org/10.47653/farm.v9i2.601

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Creative Commons License
Jurnal Farmagazine is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)

Alamat Redaksi: Jln. KH Syekh Nawawi (Raya Pemda) KM. No. 4, Mata Gara, Kec. Tigaraksa, Tangerang, Banten 15720

Email: lppm@stfm.ac.id

Indexed By

  Hasil gambar untuk gambar template artikel  Hasil gambar untuk gambar template artikel  Hasil gambar untuk gambar template artikel  Hasil gambar untuk gambar template artikel  Hasil gambar untuk gambar template artikel  Hasil gambar untuk gambar template artikel  Hasil gambar untuk gambar template artikel  Hasil gambar untuk gambar template artikel 

 

Hasil gambar untuk gambar template artikel  Hasil gambar untuk gambar template artikel  DRJI Indexed Journal  Hasil gambar untuk gambar template artikel   Hasil gambar untuk gambar template artikel  Hasil gambar untuk gambar template artikel  Hasil gambar untuk gambar template artikel  Hasil gambar untuk gambar template artikel